Ikan Panggang Oven

Dipos pada May 7, 2022

Ikan Panggang Oven

Anda sedang mencari inspirasi resep Ikan Panggang Oven yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Ikan Panggang Oven yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Ikan Panggang Oven, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Ikan Panggang Oven enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Ikan Panggang Oven sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Ikan Panggang Oven memakai 18 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ketika bakar ikan banyak asap udh terlalu mainstream , kita putar haluan ke oven yg super praktis , tanpa asap mengepul dan tanpa kipas2

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Ikan Panggang Oven:

  1. 1 kg Ikan Gurame
  2. 1 kg Ikan Kembung Banjar
  3. 2 buah Jeruk Nipis / Lemon
  4. Bumbu
  5. 5 buah cabe merah keriting
  6. 6 buah cabe rawit merah
  7. 5 siung Bawang Merah
  8. 3 siung Bawang Putih
  9. 2 Ruas Jahe
  10. 2 Ruas Kunyit
  11. 1 sdt Ketumbar
  12. 4 lembar daun jeruk
  13. 3 lembar daun salam
  14. Secukupnya Gula
  15. Secukupnya Garam / kaldu bubuk
  16. Minyak goreng (menumis)
  17. 70 ml Kecap Manis
  18. 3 Sdm margarin (lelehkan)

Langkah-langkah untuk membuat Ikan Panggang Oven

1
Pertama bersihkan ikan buang semua isi perutnya dan insangnya, kerat2 badan ikan. Lumuri ikan dengan jeruk nipis. simpan didlm kulkas
2
Haluskan semua bumbu, kecuali daun jeruk dan daun salam
3
Tumis bumbu beserta daun jeruk dan salam sampai harum, tambahkan gula & garam. tes rasa
4
Setelah bumbu harum dan sudah tidak bau mentah, biarkan sampai uap panas hilang
5
Lumuri ikan dengan 1/2 bumbu tadi. masukkan kecap dan margarine leleh kedalam sisa bumbu tadi.
6
Siapkan loyang yg sudah dialasi alumunium foil atau boleh dengan daun pisang supaya lebih harum. atau praktisnya olesi loyang dengan margarin
7
Sebelum masuk oven, olesi ikan dengan sisa bumbu disetiap sisinya panggang setiap sisi selama 15 menit, kemudian balik ikan kesisi satunya. agar ikan matang sempurna.
8
Suhu oven yg digunakan 180Β°c - 200Β°c. waktu kematangan tergantung oven masing2.
9
Selamat Mencoba 😊

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Usus&rempelo asam manis

Usus&rempelo asam manis

Berhubung saos asam manis sisa gurami masih ada. Ketimbang mubadzir, dipanasi lagi aja. Guraminya diganti usus&rempelo. Tetep endees lah pokoknya. #tantanganakhirtahun #masakditahunbaru

Pepes Ikan Gurame Bumbu Kuning

Pepes Ikan Gurame Bumbu Kuning

Salah satu tuntutan istri harus bisa masak itu, punya suami doyan makan dan suka request masak ini itu. Termasuk pepesan. Yang cari ide masak apa hari ini, cus bikin pepes gurame ini gaes. Resep untuk 2 ekor gurame ukuran besar. .

2 ekor besar
30 menit
Ikan Goreng Siram Tauco Pedas

Ikan Goreng Siram Tauco Pedas

Ceritanya lagi pengen masak gurami tapi dengan cita rasa berbeda. Kebetulan di kulkas ada tauco pekalongan yang biasa saya pakai untuk memasak tumis buncis dan cabai hijau... Ternyata uenaaakkkπŸ˜‹ Kalo mau pake ikan lain juga bisa...

30 menit
Roti ikan saos tomat MPASI 1y+

Roti ikan saos tomat MPASI 1y+

Baby ku lagi susah makan. Jadi nasi diganti ama roti saja deh. Dan dibikin 2 versi. 1 yang saos disiram dan 1 lagi saos dicocol

2 porsi
Sup Ikan Rempah

Sup Ikan Rempah

Banyak yang khawatir sup ikan itu amis. Padahal Nggak lhoo. Sup ikan itu Segar & harum. Ini resep dari mama saya. Ceritanya, awal tahun 2010, beliau pulang dari acara kantor PNS nya disebuah restoran. Sampai rumah beliau tak henti2 cerita kalau sup ikan pesanan nya itu enak banget. Well, waktu itu kami agak tidak percaya karena sup Ikan belum terdengar gaungnya. Nah, besoknya mama bikin sup ikan homemade & rasanya ternyata benar ENDOLITA sekali. Setelah berkali-kali trial akhirnya dapat komposisi yang pas. Kata mama, rasanya sama persis seperti yang di Restoran , wow senangnyaa. Resep sup ikan sama sekali gak ribet & cepat. karena NO bahan akar-akar an yang berat yang membuat kuah sup jadi kental / kuning. Sup memang bagus jika warna kuahnya bening kan ,ya πŸ… Kunci memasaknya ada di bahan ikan. Ikan yang digunakan musti segar, perhatikan ciri ikan segar : mata ikan yang harus bening , warna insang yang merah, badan ikan yang jika ditekan terasa kokoh, bau ikan yang tak menyengat, & sisik ikan yang masih rapi. Sampai rumah, Isi kepala ikan & perut wajib dibuang semua. Dicuci sampai bersih sih, cuci dengan air mengalir karena organ ikan ini adalah sumber amis. Kucuri ikan dengan air jeruk nipis , diamkan 1 jam. Cuci kembali , kemudian baru ikan siap digunakan atau masukkan freezer agar ikan tahan lama. #SupCemplangCemplung #AntiRibet

5 porsi
15 menit
Ikan asam manis pedas praktis

Ikan asam manis pedas praktis

Resep ini sangat sederhana dan cepat tentunya, karena saya masak nya buru "

Ikan bakar pedas manis happy cook/ happycall

Ikan bakar pedas manis happy cook/ happycall

Ceritanya beli gurame di tetangga, 40rb dpt 3 biji gede2, krn g ahli masak ikan, nyoba dibakar aja dech yak, lumayan hemat di akhir bulan g usah jajan hihihi

Mpasi bakso oats seafood sayur

Mpasi bakso oats seafood sayur

Anak saya ga begitu suka makan nasi, sukanya makan cemilan yang kering dan juga roti. Jadi saya akalin pake bakso, snack dan aneka tepungan.

Gurame Asam Manis

Gurame Asam Manis

6 Porsi
20 menit
Ikan Goreng Tepung

Ikan Goreng Tepung

Kali ini saya sharing cara simpel buat crunchy gorengan yang bertepung. Bahannya bisa ikan, ayam, seafood ataupun sayuran. Kalau bumbu rendamannya bisa pakai resep andalan masing-masing ya😊

Gurami bakar saus sederhana

Gurami bakar saus sederhana

Jadi ceritanya kemaren lagi pengen banget tuh yang namanya makan gurami, mau beli jauh harus kepasar akhirnya kakak ku mancing dah tuh dapatlah lah tuh ikan gurami 8biji huwwaaaaaa lumayan 😍😍😍 dan kakak ku minta request masakan yang enak ala ala resto gitu wkwkw nah, yukkk intip resepnya yuuukkk #ikanjanganditawar #ikanjanganditawar #ikanjanganditawar 😍😍😍

Sop ikan gurame praktis

Sop ikan gurame praktis

Dulu per nah beli sop ikan gurame di salah Satu restoran..waduh ternyata mehong bangetπŸ˜…... kalau kita bikin bisa buat makan sepasukan (emak emak banget) tapi karena penasaran ku coba...sesampai di rumah besoknya ku praktekkan bikin ala ala chef mami widi...ternyata gampang pake buanget ....dan ini sop gurame masaknya gak pake ulek ulek ya mam...karena aku paling males ngulek πŸ˜…πŸ˜… #5resepterbaruku

Ikan bakar dadakan

Ikan bakar dadakan

Simpel dan enak, ga kalah ama yg di warung hihihi.

Ikan Panggang khas Padang (Pedeees Endeess)

Ikan Panggang khas Padang (Pedeees Endeess)

Pulang kantor kepengen makan ikan panggang khas padang, lgsg deh pas pulang bikin, dan enak banget krn pedes dan pas bgt disantap dg nasi hangat... Selamat mencoba yaa,, Semoga bermanfaat...

2 porsi
90 menit
Ikan bakar manis

Ikan bakar manis

Makanan favorite bapak.πŸ˜†πŸ˜†πŸ˜† Bumbunya simple bikinnya cpet bget.Kl ikannya fresh sbnrx gk usah trllu bxk bumbu udah enak bgt.

Ikan bakar kecap

Ikan bakar kecap

Ini ikan hasil dari nangkep sendiri dengan susah payah, terdapat kerja keras dan ketulusan dalam tiap rasa yang terkecap. Astaga, maafkeun kelebayan aku. Tapi bener loh sampe segitunya demi apa, demi pen makan ikan bakar doang ya ampyun. Cocol sambel bajak enak ya, pake krupuk apalagi. Emmhhh mantep. Selamat membuat.

Ikan Acar Campur

Ikan Acar Campur

Pagi ini masak acar. Permintaan ibu.

5 porsi
30 menit